Buku ini berisi mengenai, gambaran umum ilmu ekonomi makro, pengukuran kegiatan ekonomi, teori determinasi pendapatan nasional ( perekonomian 2, 3, 4 sektor), uang dan bank, keseimbangan umum melalui analisis IS-LM, pertumbuhan ekonomi dan kebijakan ekonomi makro, siklus bisnis, pengangguran, dan inflasi, ekonomi dan perdagangan internasional, serta ekonomi lingkungan